Dalam perkembangan teknologi yang sangat pesat ini, seni bisa dituangkan dalam bentuk bermacam-macam, terutama berkaitan dengan grafis. CorelDraw sangat tidak asing lagi, software ini biasa digunakan untuk membuat gambar vektor.
CorelDraw merupakan program ilustrasi atau editor grafik vektor dikembangkan oleh Corel, Perusahaan perangkat lunak yang bemarkas di Ottawa, Kanada. CorelDraw X6 dirilis pada bulan maret 2012. CorelDraw pertama kali dibuat pada tahun 1987 dan dirilis pada tahun 1989 yaitu CorelDraw 1.x dan 2.x berjalan untuk windows.
Versi 16 atau x6 (2012) memiliki tampilan baru serta beberapa fitur baru yang tidak ada pada CorelDraw versi sebelumnya. diantaranya yaitu :
- Advanced Open Type Support
- New Custom-built Colour Harmonies
- New Native 64-bit
- New Creative Vector Shopping tools
- dll
Berikut ini adalah screnshot CorelDraw X6 :
Jika sobat ingin mendownload aplikasi CorelDraw X6 silahkan download di bawah ini :
Pasword : www.bagas31.com
Terima kasih telah membaca artikel tentang CorelDraw X6 Full Keygen dan anda bisa bookmark artikel CorelDraw X6 Full Keygen ini dengan url https://fastlearning4.blogspot.com/2014/02/coreldraw-x6-full-keygen.html. Terima kasih
Belum ada komentar untuk "CorelDraw X6 Full Keygen"
Post a Comment